Faktor Kualitas Berita Sebagai Penentu Redaktur Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) Antara Biro Bandung Dalam Memilih Berita Yang Layak Di Online-Kan

Gartina, Alant (2011) Faktor Kualitas Berita Sebagai Penentu Redaktur Lembaga Kantor Berita Nasional (LKBN) Antara Biro Bandung Dalam Memilih Berita Yang Layak Di Online-Kan. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Faktor Kualitas Berita Sebagai Penentu Redaktur LKBN Antara Biro Bandung Dalam Memilih Berita Yang Layak Di-Online-kan. Untuk menjawab tujuan tersebut ditanyakan faktor ketelitian berita, faktor keseimbangan berita, faktor keobjektifan berita, faktor keringkasan berita, faktor kejelasan berita, faktor kebaruan berita, bagaimana faktor kualitas berita sebagai penentu redaktur LKBN Antara Biro Bandung dalam memilih berita yang layak di-online-kan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Data dikumpulkan melalui wawancara, studi kepustakaan, internet searching dan juga observasi. Subjek penelitian dalam penelitian ini adalah redaktur LKBN Antara Biro Bandung karena peran redaktur sangat penting dalam menentukan kualitas berita yang layak di-online-kan. Informan dalam penelitian ini hanya 1 orang yaitu redaktur LKBN Antara Biro Bandung. Teknik analisis data dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif, dengan teknik sampling purposive. Hasil dari penelitian ini bahwa faktor ketelitian, faktor keseimbangan, faktor keobjektifan, faktor keringkasan, faktor kejelasan dan faktor kebaruan sudah merupakan faktor yang dipertimbangkan oleh redaktur dan ditempatkan dalam memilih berita yang layak di-online-kan oleh redaktur. Kesimpulan yang didapat bahwa redaktur dalam meng-online-kan berita nya mengacu pada faktor kualitas berita itu sendiri, redaktur LKBN Antara Biro Bandung melihat dari faktor ketelitian, keseimbangan, keobjektifan, keringkasan, kejelasan dan kebaruan. Saran untuk LKBN Antara Biro Bandung dalam penelitian ini ditunjukan agar LKBN Antara Biro Bandung lebih meningkatkan kualitas berita yang di-online-kan, sehingga berita tersebut dapat dengan mudah diterima oleh pembaca.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Berita Sebagai Penentu Redaktur
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Sospol > Ilmu Komunikasi > 2011
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:56
Last Modified: 16 Nov 2016 07:56
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/18255

Actions (login required)

View Item View Item