Perancangan Buku Wisata Di Kota Busan Dengan Kereta Bawah Tanah

Mega Pratama, Dhika (2015) Perancangan Buku Wisata Di Kota Busan Dengan Kereta Bawah Tanah. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Kota Busan merupakan kota terbesar kedua setelah kota Seoul, kota yang terkenal oleh wisata pantai dan wisata belanjanya ini memiliki berbagai macam objek wisata yang sudah dikenal hingga mancan negara. Hal tersebut dikarenakan ke unikan dan ke indahan alam yang dimiliki kota busan. Pemerintah Busan membangun kereta bawah tanah yang diresmikan pertama kali tahun 1981 dengan tujuan mempermudah masyarakat busan dalam berpergian. Di kota Busan terdapat empat jalur kereta bawah tanah yang setiap stasiunnya berada ditempat strategis terutama tempat wisata. Hampir semua objek wisata yang ada di kota Busan terdapat stasiun kereta bawah tanah sehingga mempermudah wisatawan. Setiap tempat wisata di kota Busan memiliki panduan yang dicetak dalam berbagai bahasa, seperti bahasa Korea, China, Jepang, dan Inggris. Belum terdapat panduan berbahasa Indonesia yang menyebabkan wisatawan, pekerja, atau pelajar yang akan berwisata di kota Busan mengalami kesulitan salah satunya kesulitan mencari informasi tempat wisata yang terdapat stasiun kereta bawah tanah. Oleh karena itu karya tugas akhir ini dibuat sebagai panduan untuk orang Indonesia yang akan pergi ke tempat wisata kota busan dengan menggunakan kereta bawah tanah. Selain tempat wisata terdapat juga toko atau restoran halal dan mesjid, sehingga orang indonesia terutama muslim tidak perlu khawatir saat berbelanja makanan dan beribadah. Kata kunci : Panduan, Informasi, wisata, kota Busan, kereta bawah tanah, bahasa Indonesia Kota Busan merupakan kota terbesar kedua setelah kota Seoul, kota yang terkenal oleh wisata pantai dan wisata belanjanya ini memiliki berbagai macam objek wisata yang sudah dikenal hingga mancan negara. Hal tersebut dikarenakan ke unikan dan ke indahan alam yang dimiliki kota busan. Pemerintah Busan membangun kereta bawah tanah yang diresmikan pertama kali tahun 1981 dengan tujuan mempermudah masyarakat busan dalam berpergian. Di kota Busan terdapat empat jalur kereta bawah tanah yang setiap stasiunnya berada ditempat strategis terutama tempat wisata. Hampir semua objek wisata yang ada di kota Busan terdapat stasiun kereta bawah tanah sehingga mempermudah wisatawan. Setiap tempat wisata di kota Busan memiliki panduan yang dicetak dalam berbagai bahasa, seperti bahasa Korea, China, Jepang, dan Inggris. Belum terdapat panduan berbahasa Indonesia yang menyebabkan wisatawan, pekerja, atau pelajar yang akan berwisata di kota Busan mengalami kesulitan salah satunya kesulitan mencari informasi tempat wisata yang terdapat stasiun kereta bawah tanah. Oleh karena itu karya tugas akhir ini dibuat sebagai panduan untuk orang Indonesia yang akan pergi ke tempat wisata kota busan dengan menggunakan kereta bawah tanah. Selain tempat wisata terdapat juga toko atau restoran halal dan mesjid, sehingga orang indonesia terutama muslim tidak perlu khawatir saat berbelanja makanan dan beribadah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Panduan, Informasi, wisata, kota Busan, kereta bawah tanah, bahasa Indonesia
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual > 2015
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:02
Last Modified: 16 Nov 2016 08:02
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/22961

Actions (login required)

View Item View Item