Membangun Aplikasi Mobile Olahraga Kardio Jogging Untuk Mengetahui Durasi, Jarak, dan Kalori yang Terbakar, Studi Kasus di Dispora Kota Bandung

Husni Syukra, Muhammad (2014) Membangun Aplikasi Mobile Olahraga Kardio Jogging Untuk Mengetahui Durasi, Jarak, dan Kalori yang Terbakar, Studi Kasus di Dispora Kota Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Seiring dengan perkembangan teknologi ponsel atau mobile phone pada saat ini menjadi smartphone dengan berbagai macam system operasi seperti IOS, windows phone Android, dan lain-lain. Tapi pada saat ini yang paling pesat perkembangannya adalah system operasi Android karena Sistem operasi Android Menyediakan Platform terbuka pagi para perkembangan untuk menciptakan atau membuat aplikasi mereka sendiri yang dapat digunakan oleh berbagai perangkat mobile dan disini saya akan membangun aplikasi mobile olah raga kardio untuk menghitung durasi, jarak, dan kalori yang terbakar .Olahraga kardio merupakan olah raga ringan yang sederhana untuk melakukannya, karena kardio ini efektif untuk membakar lemak dalam tubuh, jika kardio dilakukan secara rutin, keefektifan pembakaran lemak jadi semakin bagus. Kardio biasanya dimanfaatkan bagi orang yang ingin menurunkan berat badan. Contoh olah raga kardio adalah seperti berlari, berjalan, atau bersepeda. Aplikasi mobile olah raga kardio jogging ini memungkinkan kita untuk menghitung durasi, jarak dan kalori yang terbakar pada saat olah raga.Dengan adanya aplikasi mobile ini kita dapat mengetahui durasi, jarak dan kalori yang terbakar sehingga membuat kita lebih bersemangat untuk berolah raga kardio. Dalam aplikasi ini memiliki server yang memproses perhitungan kalori pada saat user berolah raga jogging yang menggunakan sistem operasi Android. Dengan aplikasi ini memungkinkan kita untuk lebih bersemangat olah raga kardio.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Olahraga Cardio Joggiong, Aplikasi, Android
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2014
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:10
Last Modified: 16 Nov 2016 08:10
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/29357

Actions (login required)

View Item View Item