Analisis Trend Dana Pihak Ketiga Pada PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk Cabang Ujung Berung Bandung Periode 2000-2012

Patra Witarso, Eka (2014) Analisis Trend Dana Pihak Ketiga Pada PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk Cabang Ujung Berung Bandung Periode 2000-2012. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Penelitian ini betujuan untuk mendeskripsikan perkembangan dana pihak ketiga PT.Bank BTPN Tbk yang terdiri dari Tabungan, Giro, dan Deposito serta memperkirakan jumlah dana pihak ketiga di tahun yang akan datang.Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari Laporan Keuangan Neraca Publikasi PT.Bank BTPN tahun 2000 hingga 2012 yang diterbitkan oleh Bank yang bersangkutan.Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode deskriptif. Teknik analisis yang digunakan untuk mengetahui perkembangan dana pihak ketiga adalah analisis trend.Analisis yang dilakukan menunjukan bahwa perkembangan dana pihak ketiga BTPN mengalami penurunan pada tahun 2003 yang disebabkan oleh menurunnya jumlah deposito yang diakibatkan adanya penurunan tingkat suku bunga. Berdasarkan analisis forecasting, sumber dana pihak ketiga diperkirakan akan mengalami kenaikan dalam 10 tahun kedepan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Dana Pihak Ketiga, Analisis Trend
Subjects: D3 Tugas Akhir > Keuangan Perbankan > 2014
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:11
Last Modified: 16 Nov 2016 08:11
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/29730

Actions (login required)

View Item View Item