PENGETESAN KABEL TERSILANG DAN TIDAK TERSILANG ANTAR KONEKTOR KE KONEKTOR MENGGUNAKAN KOMPUTER IBM-PC

Yumiardi (2003) PENGETESAN KABEL TERSILANG DAN TIDAK TERSILANG ANTAR KONEKTOR KE KONEKTOR MENGGUNAKAN KOMPUTER IBM-PC. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Komputer IBM PC kini buka lagi barang langka atau asing bagi manusia. Hampir semua instansi menggunakan salah satu manfaat atau faidah komputer, bahkan komputer sekarang telah dilengkapi dengan berbagai keperluan dan aplikasi lainnya, karena komputer menberikan fasilitas I/O tambahan sebagai cadangan sehingga komputer dapat dihubungkan dengan peralatan luar lainnya. Dalam perkembangan komputer IBM PC dapat berhubungan dengan komponen antar muka (interface). Antar muka akan menjadi jembatan anatar komputer dengan system lain yang berlaku sebagai piranti masukan atau keluaran. Dengan fasilitas antar muka ini komputer dapat dipakai sebagai pemrosesan atau pengendali dari system yang dibuat dalam berbagai macam penerapan. Alat pengetesan kabel ini dengan menggunakan salah satu fasilitas atau manfaat dari komputer, merupakan dari ide dan rancangan yang dibuat dari berbagai macam gabungan jenis TTL, CMOS, INTEL. Setiap sinyal input dari kabel yang akan dites diberikan oleh komputer. Keluarannya diproses berdasarkan ada tidaknya sinyal yang dike,uarkan oleh kabel-kabel tersebut dan ditampilkan oleh layar monitor.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: D3 Tugas Akhir > Teknik Informatika > 2003
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:40
Last Modified: 16 Nov 2016 07:40
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/4872

Actions (login required)

View Item View Item