Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pembelian Bahan Baku Pada CV. Suba Ciptanusa Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 2008 dan MySQL Server

Gozali, Muhammad (2014) Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pembelian Bahan Baku Pada CV. Suba Ciptanusa Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 2008 dan MySQL Server.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

CV Suba Ciptanusa merupakan perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang perdagangan umum. Pada saat melaksanakan pencatatan akuntansi dan meng-update pembelian bahan baku pada perusahaan ini masih menggunakan software Microsoft Office Excel. Permasalahan mengakibatkan tidak efektif dan optimalnya kinerja semua devisi yang terdapat dalam perusahaan tersebut dalam penyedia informasi dan laporan yang dibutuhkan. Atas permasalahan tersebut maka peneliti mengambil judul ��Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pembelian Bahan Baku Pada CV Suba Ciptanusa Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 2008 Dan MySQL Server.�� Penelitian yang dilakukan peneliti dapat digolongkan dalam jenis penelitian berdasarkan tujuan. Jenis data yang digunakan oleh peneliti adalah data primer dan sekunder. Penelitian yang dilakukan peneliti menggunakan metode deskriptif karena teknik pengumpulan data yang peneliti lakukan termasuk dalam teknik pengumpulan data wawancara. Model pengembangan sistem yang peneliti gunakan adalah model iterasi. Perancangan Sistem Informasi yang digunakan adalah diagram konteks, data Flow diagram, dan Flowchart. Peneliti membuat rancangan Sistem Informasi Akuntansi Pembelian Bahan Baku, diharapkan dalam pembuatan laporan pembelian bahan baku dan pembuatan laporan keuangan pembelian bahan baku pada CV Suba Ciptanusa diharapkan dapat mengolah data menjadi terkomputerisasi dengan baik sehingga dapat menghasilkan laporan keuangan sesuai standar akuntansi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Akuntansi Pembelian Bahan Baku Microsoft Visual Basic 2008, MYSQL Server
Subjects: ?? UNIK ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Date Deposited: 10 Nov 2017 03:32
Last Modified: 10 Nov 2017 03:32
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/53325

Actions (login required)

View Item View Item