Pembangunan Game Edukasi Pengenalan Makanan Sehat Dan Tidak Sehat Berbasis Android

Ashar, Rahmad (2018) Pembangunan Game Edukasi Pengenalan Makanan Sehat Dan Tidak Sehat Berbasis Android. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Makanan yang dikonsumsi oleh tubuh sangat berpengaruh terhadap kesehatan tubuh itu sendiri. Makanan yang dikonsumsi harus makanan yang sehat agar kesehatan tetap terjaga. Di era modern ini, muncul makanan cepat saji atau biasa disebut junk food. Junk Food adalah makanan tidak sehat yang memiliki sedikit kandungan gizi dan sangat bahaya bagi kesehatan tubuh serta dapat mendatangkan berbagai macam penyakit. Berdasarkan hasil kuesioner 93% anak-anak di kota Bandung menyukai makanan cepat saji (junk food). Tujuan dari penelitian ini adalah membangun game edukasi sebagai media untuk mengenalkan makanan sehat dan tidak sehat kepada anak-anak. Metode yang digunakan dalam membangun aplikasi ini adalah GLDC yang meliputi tahap: pre-production, production, testing, post-production. Hasil penelitian yang dilakukan berupa game edukasi ��Foody�� yang didalamnya terdapat dua jenis gameplay yaitu olahraga dan makan teratur. Berdasarkan hasil pengujian tanggapan pengguna didapatkan hasil keseluruhan sikap responden ada pada kategori sangat positif terhadap edukasi atau informasi yang diterima dari game yang dimainkan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Game Edukasi, Junk Food, Anak, GLDC, Android.
Subjects: ?? UNIK1502 ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Date Deposited: 31 Jan 2019 10:24
Last Modified: 31 Jan 2019 10:24
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/58758

Actions (login required)

View Item View Item