PENGARUH ISOLAT BAKTERI SELULOLITIK TERHADAPKUALITAS PAKAN JERAMI PADI

Prihartini and I (2000) PENGARUH ISOLAT BAKTERI SELULOLITIK TERHADAPKUALITAS PAKAN JERAMI PADI.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Salah satu strategi yang dapat dilakukan adalah peningkatan kualitas jerami padi melalui teknologi fermentasi. Teknologi fermentasi yang dilakukan pada jerami padi selama ini masih sangat sederhana dan belum mengarah kepada pemanfaatan jasad renik/mikroba yang spesifik maupun merombak ikatan lignoselulosa pada jerami padi sehingga selulosa bisa dimanfaatkan sebagai sumber energi bagi pertumbuhan mikroba dan meningkatkan kandungan protein maupun energi jerami padi. Hasil penelitian pendahuluan yang dilakukan dalam skala laboratorium di peroleh kandungan protein jerami padi fermentasi meningkat dari 6% mejadi 16%. Untuk melihat pengaruhnya pada aktivitas mikroba rumen perlu diuji secara in-vitro maupun in-vivo.

Item Type: Article
Subjects: Collections > Koleksi Perpustakaan Di Indonesia > Perpustakaan Di Indonesia > JIPTUMM > Research Report > Animal Husbandry > Livestock Product
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:35
Last Modified: 16 Nov 2016 07:35
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/1158

Actions (login required)

View Item View Item