Ramdani, Asep and Haryanto, Yogi (2007) SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS PADA PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAWA BARAT DAN BANTEN UNIT PELAYANAN JARINGAN KOPO BANDUNG.
Full text not available from this repository.Abstract
Dengan meningkatnya kemajuan teknologi informasi yang semakin pesat dan canggih telah membawa dampak yang sangat besar dalam kehidupan. Hal ini disebabkan karena kebutuhan hidup manusia dari waktu ke waktu semakin kompleks yang sering memicu terhadap pola pikir manusia untuk menciptakan terobosan yang baru dengan berbagai macam inovasi baru yang menyesuaikan dengan tuntutan zaman. Hal ini dilakukan agar segala aktifitas kehidupan dapat dilaksanakan dengan mudah , cepat , akurat , efektif dan efisien. Begitu halnya dengan teknologi komputer membawa perubahan besar khususnya dalam bidang sistem informasi akuntansi,begitu pula halnya dengan penerimaan kas harus dapat menghasilkan informasi yang tepat, cepat, akurat, efektif dan efisien serta sekaligus dapat dijadikan sebagai bahan pengambilan keputusan. Teknologi Komputer merupakan jawaban yang tepat dalam sistem akuntansi penerimaan kas, oleh karena itu tidak mustahil teknologi yang banyak digunakan pada berbagai macam perusahaan baik itu peruhaan negeri ataupun swasta. Pada sub bagian keuangan pada PT.PLN (Persero) Distribusi Jawa Barat dan Banten Unit Pelayanan Jaringan Kopo Bandung menggunakan teknologi komputer dalam Sistem Informasi Akuntansi.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Komputerisasi Akuntansi > 2006 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:46 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:46 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/10221 |
Actions (login required)
View Item |