Febianto, Philosyus and Wardhana, Hendra (2009) SISTEM INFORMASI BAGIAN SUB GUDANG DI PT. TIMUR RAYA MANDIRI.
Full text not available from this repository.Abstract
Pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, sangat berdampak bagi perkembangan di segala bidang. Mengingat bahwa sekretariat memegang peranan yang sangat penting dalam suatu perusahaan, maka diperlukan suatu alat yang digunakan untuk membantu kelancaran pekerjaan guna mempercepat penyampaian informasi yaitu komputer. Dewasa ini komputer sangat membantu dalam segala aspek kehidupan dan banyak digunakan pada perusahaan kecil ataupun besar. Kemampuan komputer selain dapat membantu pegawai dalam menginput data juga untuk mengolah data sehingga menjadi informasi yang berguna dalam waktu yang cepat dan akurat. Sebagai contoh adalah PT TIMUR RAYA KARYA MANDIRI yang beralamat di jl.Peta (Komp. Kopo Plaza) Ruko Tugumas Kencna Blok G. Bandung, tempat dimana penulis melakukan Kerja Praktek. Instansi tersebut menggunakan sistem Pencatatan bagian gudang yang masih sederhana yaitu dengan manual. Bagian yang terlibat dalam Kesekretariatan di tempat penelitian yaitu sub. bagian Gudang dan Kepala Gudang
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2008 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:50 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:50 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/13232 |
Actions (login required)
View Item |