Nurdiansyah, Hilman (2009) MEMBANGUN IMAGE PERUSAHAAN DENGAN COMPANY PROFILE YANG BAIK.
Full text not available from this repository.Abstract
Desain grafis diterapkan dalam desain komunikasi visual, para pelaku desain grafis melakukan proses pembuatan, merancang, mendesain suatu karya atau objek. Desain grafis pada awalnya diterapkan untuk media-media cetak, seperti buku, majalah, dan brosur. Seiring dengan perkembangan zaman, desain grafis dapat diterapkan juga dalam media elektronik, hingga para pelaku desain bisa lebih creatif dalam mengolah suatu karya atau objek. Mulai desain 2 dimensi hingga mendesain untuk 3 dimensi. Mereka lebih terbuka untuk menyalurkan ide karena dibantu oleh software-software berkualitas. Kerja praktek merupakan salah satu mata kuliah wajib, yang harus ditempuh ketika akan menyelesaikan perkuliahan. Dalam kerja praktek mahasiswa dapat mengetahui secara langsung dunia kerja yang bertujuan untuk memberikan gambaran tentang dunia kerja yang sesungguhnya, dengan itu mahasiswa dapat mengetahui, mendalami dan menerapkan ilmu yang diterima di bangku perkuliahan di dunia kerja. Untuk itu, para mahasiswa dapat mempersiapkan diri sejak dini sebelum memasuki dunia yang lebih nyata yaitu dunia kerja.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual > 2008 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:51 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:51 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/14055 |
Actions (login required)
View Item |