Sistem Informasi Menentukan Jarak Pembuangan Sampah Di Perusahaan Daerah Kebersihan Bandung

Pramudita, Juki (2011) Sistem Informasi Menentukan Jarak Pembuangan Sampah Di Perusahaan Daerah Kebersihan Bandung.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi informasi pembungan sampah di PD Kebersihan Bandung belum menerapkan aplikasi pengolahan informasi pembungan sampah yang terkomputerisasi. Hal ini saya anggap tidak maksimal, karena aplikasi yang diterapkan tidak efektif bagi para penggunanya. Pada umumnya program yang saya buat lebih nyaman dan mudah digunakan oleh penggunanya karena dapat melakukan proses multi tasking dari pada sistem pencatatan yang kurang efisien dan efektif. Adapun pengembangan sistem yang digunakan menggunakan metode prototipe dengan metode pendekatan sistem berupa pendekatan analisis dan pemrograman terstruktur sebagai alat bantu proses, sedangkan alat pengembangan aplikasi database menggunakan bahasa pemograman Php dan mysql sebagai data base nya . Dengan diterapkannya sistem informasi menentukan jarak pembungan samapah, proses yang terjadi menjadi lebih mudah dan cepat bagi para karyawan perusahaan daerah kebersihan Bandung.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Menentukan Jarak
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2010
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:56
Last Modified: 16 Nov 2016 07:56
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/18572

Actions (login required)

View Item View Item