Sistem Informasi pengarsipan Menggunakan Barcode Berbasis Website

Sulistyo Saputra, Nicholas and M Jamarudin A M, R and Hentreisa, Yudith (2011) Sistem Informasi pengarsipan Menggunakan Barcode Berbasis Website.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Perkembangan teknologi yang sangat cepat membuat berbagai instansi-instansi pemerintah maupun perusahaan swasta harus mengikuti perkembangan teknologi tersebut mengingat demi tercapainya pelayanan yang maksimal. Perkembangan teknologi yang diikuti dengan perkembangan ICT ( information and communication technology ) membuat instansi-instansi pemerintah maupun peruasahaan swasta membutuhkan sebuah media untuk memberi informasi kepada masyarakat maupun demi berlangsungnya kinerja yang diiringi oleh perkembangan teknologi. PPPPTK IPA ( PUSAT PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM ) sebagai lembaga yang ditugasi untuk mengembangkan sains melalui berbagai kegiatan diklat, pengkajian, penelitian, dan pengembangan bahan ajar. Maka dari itu butuh pengaturan dalam berbagai hal, contohnya dalam hal mengatur pengarsipan. Karyawan mengalami kesulitan untuk mengatur dan mengakses arsip-arsip yang ada, yang akan dibuat, disimpan maupun arsip yang sudah keluar, bahkan karyawan pun sulit mengetahui apakah arsip tersebut sedang dipinjam atau sudah dikembalikan oleh karyawan yang lain, dalam hal ini dibutuhkan barcode.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Pengarsipan, Barcode Berbasis Website
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Teknik Informatika > 2011
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:57
Last Modified: 16 Nov 2016 07:57
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/18816

Actions (login required)

View Item View Item