Perancangan museum-museum di Kota Bandung

Zaky Mustofa, Muhammad (2012) Perancangan museum-museum di Kota Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Museum bagi masyarakat pada umumnya adalah tempat yang digunakan untuk menyimpan koleksi benda benda bersejarah, benda langka, arsip, bukti perjalanan sejarah dan budaya suatu bangsa. Tetapi tentu saja tidak hanya berhenti sampai di situ saja, seiring dengan perkembangan zaman secara perlahan namun pasti museum ternyata mulai mengalami perubahan dan penambahan mungsi, museum ternyata memiliki potensi besar untuk menjadi salah satu alternatif tujuan wisata dan pendidikan, dan untuk menunjang itu semua museum akan memerlukan banyak dukungan dari berbagai pihak serta berbagai promosi dan media informasi yang akan membantu memperkenalkan museum kepada masyarakat. Salah satu langkah yang diambil untuk turut membantu memperkenalkan museum kepada masyarakat adalah dengan membuat sebuah Media Informasi yang berupa buku petunjuk tiap museum yang ada di kota Bandung, Media informasi yang akan dibuat ini nantinya akan memudahkan masyarakat untuk dapat mengakses museum, karena didalam media informasi ini nantinya akan menyajikan data mengenai museum serta cara termudah mengaksesnya menggunakan angkutan kota.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Museum, Media Informasi, Panduan
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual > 2012
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:58
Last Modified: 16 Nov 2016 07:58
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/20224

Actions (login required)

View Item View Item