Pengaruh Pembiayaan Murabahah Dan Tingkat Suku Bunga BI Terhadap Pendapatan Margin Murabahah Pada PT Bank Syariah Mandiri

Arumdhani, Astri (2011) Pengaruh Pembiayaan Murabahah Dan Tingkat Suku Bunga BI Terhadap Pendapatan Margin Murabahah Pada PT Bank Syariah Mandiri. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Margin murabahah sangat penting dalam perbankan syariah.br / Perkembangan perbankan syariah tidak luput dari perkembangan produk-produkbr / perbankan syariah itu sendiri. Dalam mengembangkan produknya perbankanbr / syariah dituntut untuk selalu mengacu pada Al-Qur��an dan Hadist. Pembiayaanbr / murabahah merupakan produk pembiayaan dalam perbankan syariah yang palingbr / dominan. Pembiayaan murabahah merupakan bentuk pembiayaan berprinsip jualbr / beli, penjualannya dengan keuntungan (margin) tertentu yang ditambahkan diatasbr / biaya perolehan. Permintaan pembiayaan murabahah dipengaruhi oleh tingkatbr / suku bunga kredit yang mengacu pada tingkat suku bunga yang ditetapkan olehbr / Bank Indonesia. Tingkat suku bunga dijadikan acuan oleh kebanyakan bankbr / syariah dalam menetapkan margin murabahah. Tidak adanya ketentuan tentangbr / penetapan margin murabahah mengakibatkan setiap bank syariah mengaturnyabr / secara sendiri-sendiri.br / Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembiayaanbr / murabahah dan tingkat suku bunga terhadap margin murabahah. penelitian inibr / dilakukan pada PT Bank Syariah Mandiri Tbk. Selama 48 bulan terhitung sejakbr / bulan Januari 2007 sampai dengan Desember 2010. Metode penelitian yangbr / digunakan adalah metode deskriptif, verifikatif dengan pendekatan kuantitatif.br / Metode deskriptif digunakan untuk menganalisis data dengan carabr / mendeskripsikan atau menggambarkan data yang telah terkumpul, metodebr / verifikatif digunakan untuk menguji kebenaran suatu pengetahuan, sedangkanbr / pendekatan kuantitatif digunakan untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkanbr / Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) Secara simultan pembiayaanbr / murabahah dan tingkat suku bunga BI berpengaruh signifikan terhadap marginbr / murabahah sebesar 97,3% dan sisanya sebesar 2,7% merupakan faktor lain diluarbr / ke dua variabel bebas. 2) Pembiayaan murabahah berpengaruh signifikanbr / terhadap margin murabahah sebesar 94,5%. 3) Tingkat suku bunga BI tidakbr / berpengaruh signifikan terhadap margin murabahah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pembiayaan Murabahah, Tingkat Suku Bunga BI, Margin murabahah
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Ekonomi Bisnis > Akuntansi > 2011
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:00
Last Modified: 16 Nov 2016 08:00
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/21163

Actions (login required)

View Item View Item