Pengaruh Pemeriksaan Dan Pelaksanaan Self Asessment System Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Wilayah Kota Bandung

Cristina S, Verawaty (2011) Pengaruh Pemeriksaan Dan Pelaksanaan Self Asessment System Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Wilayah Kota Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Setiap badan, lembaga, kegiatan atau profesi hampir selalu ada istilah pemeriksaan, misalnya seorang dokter melakukan pemeriksaan terhadap pasien, polisi melakukan pemeriksaan terhadap saksi, akan tetapi pengertian dari pemeriksaan dari masing masing profesi tidaklah sama. Sekalipun ada kemungkinan obyek yang di periksa adalah sama misalnya laporan keuangan perusahaan, akan tetapi oleh karena landasan hukum dan tujuan dari pemeriksaan yang dilakukan adalah tidak sama,maka pengertian dan tata cara pemeriksaan yang dilakukan oleh Akuntan Publik dan Pemeriksa pajak adalah tidak sama.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pelaksanaan Self Assessment, Wajib Pajak
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Ekonomi Bisnis > Akuntansi > 2011
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:00
Last Modified: 16 Nov 2016 08:00
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/21304

Actions (login required)

View Item View Item