Tinjauan Sistem Informasi Kenaikan Pangkat Guru Fungsional Bidang PSMP (Pendidikan Sekolah Menengah Pertama) Pada Dinas Pendidikan Kota Bandung

Lara Rosita, Lita (2012) Tinjauan Sistem Informasi Kenaikan Pangkat Guru Fungsional Bidang PSMP (Pendidikan Sekolah Menengah Pertama) Pada Dinas Pendidikan Kota Bandung.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Dinas Pendidikan Kota Bandung beralamatkan di Jl. Jend. Achmad yani No. 239 Bandung,Salah satu instansi pemerintah di lingkungan Provinsi Jawa Barat ini sudah menggunakan aplikasi komputer dalam membuat penilaian angka kredit (Kenaikan Pangkat Guru Fungsional ) yaitu Ms. Office Word 2007 dan Ms. Office Excel 2007, walaupun tidak semua pengolahan data menggunakan aplikasi tersebut.Dalam kerja praktek ini penulis bertujuan untuk mengetahui sistem kenaikan pangkat yang berjalan pada instansi tersebut. Atas permasalahan tersebut maka penulis mengambil judul ��Tinjauan Sistem Informasi Kenaikan Pangkat Guru Fungsional BIDANG PSMP (PENDIDIKAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA) Pada Dinas Pendidikan Kota Bandung��. Metode kerja praktek yang penulis gunakan adalah metode Block Release yaitu penyelenggaraan kerja praktek dilaksanakan pada setiap minggu pada satu periode tertentu.Penulis melakukan kerja praktek selama 3 bulan dari bulan Februari 2011 sampai April 2011, teknik pengumpulan data yang penulis gunakan adalah Field Research, Observasi dan Studi Pustaka. Dengan penulis melakukan kerja praktek dan meninjau sistem informasi kenaikan pangkat Guru fungsional pada Dinas Pendidikan Kota Bandung, diharapkan pengolahan data kenaikan pangkat Guru pada Dinas Pendidikan kota Bandung menjadi terkomputerisasi dengan baik.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Kenaikan Pangkat Guru, Block Release
Subjects: Laporan Kerja Praktek > Fakultas Teknik > Komputerisasi Akuntansi > 2011
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:01
Last Modified: 16 Nov 2016 08:01
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/22014

Actions (login required)

View Item View Item