Indrawan, Jemi (2012) Pelaksanaan Pencarian Nasabah Kartu Kredit Melalui Telemarketing Di PT. Bank UOB Buana Tbk.
Full text not available from this repository.Abstract
Berbagai kemajuan dan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi demikian pesatnya dewasa ini, maka makin dirasakan pula kebutuhan akan tenaga seorang manager yang profesional, yang memiliki kemampuan serta keterampilan dalam melaksanakan semua tugasnya. Sebab tugas sebagai seorang manager merupakan panduan pengetahuan dan keterampilan dalam melaksanakan tugastugasnya kelak. Jadi, seorang manager tidak cukup hanya berpegang pada teori dan pengetahuan yang didapat di bangku kuliah saja, oleh karena itu mahasiswa UNIKOM Bandung yang akan memasuki semester VII pada semester VI wajib untuk melaksanakan kerja praktek sebagai kesempatan mahasiswa membandingkan teori-teori yang didapat di bangku kuliah dengan kenyataan yang sesungguhnya, juga mempersiapkan diri untuk memasuki dunia kerja.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pencarian nasabah Kartu Kredit |
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Ekonomi > Akuntansi > 2011 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 08:01 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 08:01 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/22338 |
Actions (login required)
View Item |