Kebutuhan Neurosis Karakter Sammuel Pollit Dalam Novel The Man Who Loved Children Karya Christina Stead

Yulianti, Tri (2013) Kebutuhan Neurosis Karakter Sammuel Pollit Dalam Novel The Man Who Loved Children Karya Christina Stead. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Skripsi yang disusun dengan menggunakan pendekatan psikoanalisis ini berjudul "Kebutuhan Neurosis Sammuel Pollit dalam novel The Man Who Loved Children karya Christina Stead", dianalisis menggunakan pendekatan psikoanalisis untuk mengetahui bentuk, penyebab dan pengaruh neurosis pada diri Sam. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori kebutuhan neurosis yang dikembangkan oleh Karen Horney. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah memaparkan dan menganalisis pengaruh dari neurosis yang kemudian memunculkan kebutuhan neurosis pada karakter Sammuel Pollit. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskripsi. Data yang terkumpul adalah hasil dari membaca keseluruhan novel. Kemudian, didapat permasalahan neurosis dan mengklasifikasikannya. Berdasarkan hasil dari analisis data dapat disimpulkan bahwa neurosis yang muncul pada karakter Sam tidak hanya berasal dari dirinya sendiri, tetapi juga berasal dari istrinya-Henny. Sikap yang ditunjukkan Henny membuat Sam mencari kebutuhannnya dari sumber lain dengan cara; compliance, aggression, dan withdrawal.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: neurosis, kebutuhan neurosis, coping strategies
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Sastra > Sastra Inggris > 2012
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Sastra
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Sastra > Sastra Inggris (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:02
Last Modified: 16 Nov 2016 08:02
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/23374

Actions (login required)

View Item View Item