Pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas nasabah dengan pemasaran relasional sebagai variabel intervening pada Bank UOB buana Tbk, Jl.Jamika No.22 Bandung

Ali Ikbal, Fazri (2013) Pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas nasabah dengan pemasaran relasional sebagai variabel intervening pada Bank UOB buana Tbk, Jl.Jamika No.22 Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Kualitas pelayanan dalam industri jasa merupakan hal yang pokok salah satunya pada bank. Bank Uob Buana Jl. Jamika no.22 Bandung, dalam hal ini kurang memberikan kualitas pelayanan yang baik terhadap nasabahnya, kurangnya relasi yang diterapkan perusahaan terhadap nasabah seperrti memberikan kartu ucapan, mengadakan gathering dan lainnya. Untuk itu sejauh mana, keterkaitan anatara kualitas pelayanan dan pemasaran relasiona terhadap loyaitas nasabah.Metode yang digunakan adalah metode kualitatif dan kuantitatif. Unit analisis dalam penelitian ini adalah nasabah yang melakukan transaksi di Bank Uob Buana Jl. Jamika no.22 Bandung, dengan populasi sebanyak 3456 orang, dan sampelnya sebanyak 97 orang. Pengujian statistik yang digunakan adalah perhitungan korelasi pearson, analisis faktor, analisis regresi, korelasi, koefisien determinasi, uji hipotesis, dan juga menggunakan bantuan program aplikasi SPSS 20.0 for windows.Hasil dalam penelitian ini variable kualitas pelayanan dan pemasaran relasional memiliki konstribusi sebanyak 58,9% terhadap loyalitas nasabah. Kualitas pelayanan secara parsial hanya memberikan pengaruh sebesar 20,5% terhadap loyalitas nasabah, sementara pemasaran relasional secara parsial memberikan pengaruh sebesar 28,9% terhadap loyalitas nasabah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Pemasaran Relasional dan Loyalitas Nasabah
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Ekonomi Bisnis > Manajemen > 2013
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:04
Last Modified: 16 Nov 2016 08:04
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/24415

Actions (login required)

View Item View Item