Perancangan penampil informasi shalat Jum'at menggunakan dot matrix berbasis mikrokontroler dan wireless

Firmansyah, Yopi (2014) Perancangan penampil informasi shalat Jum'at menggunakan dot matrix berbasis mikrokontroler dan wireless. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Pada pelaksanaan shalat jumat informasi yang disampaikan masih menggunakan cara manual. Informasi yang disampaikan tersebut ialah nama khotib, nama muadzin, dan infak. Hal ini mendorong penulis untuk membuat papan penampil informasi shalat jumat yang berbasis digital. Papan penampil informasi shalat jumat yang dirancang menggunakan mikrokontroler ATMEGA32 sebagai kontrol unit untuk rangkaian dot matrix sedangkan mikrokontroler ATMEGA8535 sebagai control unit untuk rangkaian keypad dan LCD. Keypad digunakan untuk input data yang akan ditampilkan pada dot matrix dan LCD digunakan untuk menampilkan data sementara sebelum data dikirim ke dot matrix. Penghubung antar mikrokontroler menggunakan wireless serial. Hasil yang diharapkan adalah alat yang dirancang mampu menampilkan informasi shalat jumat pada display dot matrix.Berdasarkan hasil percobaan dan pengujian keseluruhan sistem yang telah dilakukan, papan penampil informasi shalat jumat ini mampu menampilkan huruf atau angka pada display dot matrix

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Mikrokontoler, Dot Matrix, Keypad, LCD, Wireless
Subjects: D3 Tugas Akhir > Teknik Komputer > 2014
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:07
Last Modified: 16 Nov 2016 08:07
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/27018

Actions (login required)

View Item View Item