Martantio, Bagus (2014) Laporan Praktek Kerja Lapangan di Yayasan Mulia Meisou Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Yayasan Mulia Meisou Indonesia adalah sebuah lembaga yang bergerak dibidang keterampilan kerja khususnya ke Jepang. Humas atau public relation Yayasan Mulia Meisou Indonesia belum terlalu terstruktur dengan baik. Selama melakukan praktek kerja lapangan (PKL) penulis melakukan berbagai pekerjaan diantaranya menginput data calon pemagang, desain kartu lebaran, rekap nilai peserta diklat, membuat sertifikat peserta diklat, cetak dan kirim kartu lebaran, pembuatan analisa data. Selama melakukan praktek kerja lapangan (PKL) di Yayasan Mulia Meisou Indonesia penulis mendapatkan pengalaman yang tidak bisa didapatkan di bangku kuliah. Penulis mendapatkan pengalaman dan mengatahui bagaimana dunia kerja yang sebenarnya, serta mendapatkan kesempatan untuk mengimlementasikan teori-teori public relation dan seluruh teori komunikasi yang penulis peroleh pada dunia kerja langsung. Penulis juga secara tidak langsung mendapatkan pengajaran tentang budaya-budaya Jepang, mendapatkan pengajaran bahasa jepang langsung dari sensei bahasa Jepang Penulis diberikan pelayanan yang sangat baik selama mengikuti praktik kerja lapangan di Yayasan Mulia Meisou Indonesia, dan disamaratakan dengan staf-staf lain tanpa ada perbedaan.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Yayasan Mulia Meisou Indonesia |
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Sospol > Ilmu Komunikasi > 2014 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 08:08 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 08:08 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/27817 |
Actions (login required)
View Item |