Perancangan Brand Awareness ARTBRZ (Art Breeze) Melalui Booklet

Rizcky Hadi, Sena (2016) Perancangan Brand Awareness ARTBRZ (Art Breeze) Melalui Booklet. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Bagi sebagian besar kaum pria, celana jeans merupakan koleksi yang sangat berharga. Hal tersebut bukan karena harga belinya yang mahal ataupun merek terkenal, melainkan kegunaan dan fungsi dari celana jeans tersebut. Salah satu merek fashion adalah Artbrz (Art Breeze) dimana produsen memfokuskan dirinya pada produk celana jeans dan menjadikannya merek yang tepat untuk para pria pecinta fashion. Berbagai variasi model jeans seperti skinny fit, straight cut, boot cut, dan berbagai model jeans lainnya. Artbrz sendiri menawarkan produk celana jeans yang menawarkan kualitas, kenyamanan, dan tetap memperhatikan gaya hidup remaja dalam suatu komunitas tertentu seperti komunitas skateboarder, bikers, dan musik. Dari beberapa fenomena serta hubungan-hubungannya maka metode yang dipakai adalah kuantitatif untuk diminta menjawab atas sejumlah pertanyaan tentang survei untuk menentukan tanggapan mereka tentang produk Artbrz. Melalui perancangan booklet yang memberikan informasi mengenai jenis jeans yang dipakai dalam suatu komunitas tertentu dan meningkatkan eksistensi Artbrz dalam dunia fashion melalui pembangkitan brand awareness.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Jeans, Brand Awareness
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual > 2015
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:37
Last Modified: 16 Nov 2016 07:37
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/2866

Actions (login required)

View Item View Item