Pengaruh Orientasi Pasar dan Inovasi Produk Terhadap Keunggulan Bersaing untuk Meningkatkan Kinerja Pemasaran Pada UMKM Pengrajin Anyaman Pandan Rajapolah Tasikmalaya

Jaka Satria Wibawa, Pratama (2014) Pengaruh Orientasi Pasar dan Inovasi Produk Terhadap Keunggulan Bersaing untuk Meningkatkan Kinerja Pemasaran Pada UMKM Pengrajin Anyaman Pandan Rajapolah Tasikmalaya. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh wacana mengenai AFTA 2015. yang menandakan persaingan yang semakin ketat dalam dunia bisnis secara global. Penelitian ini dilakukan pada pelaku UMKM anyaman pandan di Rajapolah Tasikmalaya. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah menciptakan dan mengetahui keunggulan bersaing UMKM Pengrajin anyaman pandan Rajapolah Tasikmalaya untuk meningkatkan kinerja pemasaran melalui orientasi pasar dan inovasi produk. Penelitian ini menggunakan data dari 180 unit UMKM Pengrajin anyaman pandan Rajapolah Tasikmalaya sebagai sampelnya yang menjadikan manajer ato pemilik usaha sebagai responden. Alat analisis data yang digunakan adalah analisa jalur (Path Analysis) dengan bantuan program Lisrel 8.8. Hasil analisis data menunjukkan bahwa model penelitian mempunyai kesesuaian/fit yang baik dan semua hipotesis penelitian dapat dibuktikan. Kesimpulan yang diambil adalah orientasi pasar dan inovasi produk berpengaruh positif dan terhadap keunggulan bersaing dengan R2 0,49 dan orientasi sebagai factor dominan dan Selanjutnya orientasi pasar, inovasi produk keunggulan bersaing berpengaruh positif terhadap kinerja pemasaran dengan R2 0,52 dengan keunggulan bersaing sebagai faktor dominan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: UMKM, Orientasi Pasar, Inovasi Produk, Keunggulan Bersaing, Kinerja Pemasaran
Subjects: S2 Thesis > Magister Manajemen > 2014
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 08:10
Last Modified: 16 Nov 2016 08:10
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/29542

Actions (login required)

View Item View Item