Odie Muda, Teuku (2014) Perancangan Media Promosi Perhiasan Khas Suku Aceh Sebagai Warisan Nasional. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Perhiasan khas sukuAceh merupakan warisan dari kebudayaan suku Aceh yang ada di Provinsi Aceh. Seperti halnya beberapa provinsi yang ada di Indonesia yang memiliki hiasan-hiasan atau pun artefak khas yang menjadi ciri khas dan daya tarik sendiri pada suku tersebut. Setiap hiasan atau barang peninggalan yang ada pada suatu suku biasanya memiliki ciri khas dan mempunyai filosofi tersendiri yang telah ditanamkan oleh para leluhur suku atau bangsa tersebut untuk generasi-generasi setelahnya atau penerusnya, agar tidak terhapus, tidak lenyap, dan tetap lestari pada setiap zaman, dan itu merupakan satu warisan yang benar-benar bisa menjadi salah satu bukti adanya suatu peradaban suku-suku yang menjadi leluhur kita tersebut di tengah gempuran arus modernisasi yang mulai banyak menggerus ciri khas satu suku bangsa yang ada sekarang.Dengan adanya suatu permasalahan tersebut, maka pada kesempatan ini penulis ingin berusaha mengenalkan kembali apa itu Perhiasan khas suku Aceh yang telah menjadi salah satu ciri khas Suku Aceh yang merupakan salah satu peninggalan atau warisan bersejarah yang telah ada sejak dulu dan menjadi salah satu benda yang mewarisi rekaman gambaran kebudayaan suku Aceh pada masa silam.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Media Informasi, PerhiasankhassukuAceh, Suku Aceh |
Subjects: | S1-Final Project > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual > 2014 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Desain > Desain Komunikasi Visual (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 08:11 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 08:11 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/29787 |
Actions (login required)
View Item |