Achmad Apandi, Yudi (2014) Prosedur Pemungutan Pendapatan Pajak Hotel oleh DPPKAD di Kabupaten Karawang.
Full text not available from this repository.Abstract
Prosedur pemungutan yang dilakukan oleh DPPKAD Kabupaten Karawang sama dengan prosedur pemungutan pajak yang tertera di peraturan daerah nomor : 12 Tahun 2011, hanya saja didalam pendaftaran dan pendataan menurut peraturan daerah wajib pajak datang langsung ke DPPKAD kabupaten karawang untuk melaporkan objek pajaknya, namun yang dilakukan DPPKAD kabupaten karawang adalah mendatangani wajib pajak untuk melaporkan objek pajaknya. Hal ini disebabkan kurangnya kesadaran dari wajib pajak untuk mendaftarkan dan melaporkan objek pajaknya sendiri. Hambatan yang dihadapi oleh Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Karawang yaitu rendahnya kesadaran wajib pajak, masih ada wajib pajak yang belum masuk dalam pendataan wajib pajak, banyaknya terjadi penunggakan pembayaran pajak serta terbatasnya aparat pemungut pemungut pajak.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Prosedur Pemungutan Pendapatan Pajak Hotel |
Subjects: | Laporan Kerja Praktek > Fakultas Ekonomi > Akuntansi > 2014 |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 08:11 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 08:11 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/30052 |
Actions (login required)
View Item |