Marsingga, Prilla (2015) PROLIFERASI NUKLIR KOREA UTARA: PENANGKALAN DAN DIPLOMASI KEKERASAN. JIPSI - Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi UNIKOM, Vol.04. ISSN 2086 – 1109
|
Text
prilla-marsingga.pdf - Published Version Download (426kB) | Preview |
Abstract
Korea Utara secara agresif terus melakukan pengembangan kemampuan rudal dan nuklirnya.Korea Utara dengan kepemilikannya terhadap senjata nuklir mampu melakukan penangkalan yaitu mencegah AS tidak melakukan aksi provokasi militer terhadap Korea Utara.Selain daripada itu, melalui nuklir sebagai alat diplomasi kekerasan, Korea Utara memiliki posisi unggul dalam negosiasi. Keamanan terhadap rezim Korea Utara bisa terus dapat berdiri tegak tanpa diintervensi serta lobby terhadap kepentingan ekonomi juga dapat terwujud. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa strategi Korea Utara dalam menjalankan kebijakan luar negerinya terhadap Negara adidaya seperti AS dengan menggunakan nuklir.Schelling memberi makna bahwa strategi militer merupakan alat yang ampuh menjalankan diplomasi kekerasan.Temuan dari penelitian ini menunjuk pada keberhasilan Korea Utara menggunakan diplomasi kekerasan sebagai alat penangkalan dan mencapai kepentingan nasionalnya.Pada akhirnya, kajian ini kemudian memberikan kontribusi lebih terhadap penerapan dan perkembangan disiplin ilmu hubungan internasional.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | korea utara, nuklir, penangkalan,violence diplomacy |
Subjects: | Jurnal Tercetak > JIPSI - Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi UNIKOM |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 06 Dec 2016 02:49 |
Last Modified: | 06 Dec 2016 02:49 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/30699 |
Actions (login required)
View Item |