SISTEM INFORMASI PARIWISATA BERBASIS WEB DI KABUPATEN LAMONGAN

Tri Mariana, Ira (2004) SISTEM INFORMASI PARIWISATA BERBASIS WEB DI KABUPATEN LAMONGAN. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Usaha untuk mempromosikan dan mengenalkan wisata Lamongan kepada masyarakat luas, maka dibangun website pariwisata Lamongan yang dapat diakses melalui internet. Dengan promosi wisata Lamongan ini diharapkan dapat menarik wisatawan di seluruh Indonesia yang dapat menambah pendapatyan asli daerah. Analisis yang digunakan dalam pembangunan website ini adalah metode SDLC (System Development Life Cycle) dengan metode pengembangan Waterfall yang terdiri dari pengumpulan data, analisis, desain, pengkodean (coding), pengujian (testing), dan perawatan (maintenance). Tampilan website menggunakan bahasa pemrograman PHP, database MySQL, dan menggunakan Internet Information Services (IIS) sebagai web server. Tampilan website ini belum memanfaatkan fasilitas gambar dan suara dengan teknologi yang lebih canggih. Informasi pariwisata dengan menggunakan internet diharapkan dapat menambah minat masyarakat luas terhadap obyek wisata di Kabupaten Lamongan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Manajemen Informatika > Sistem Informasi > 2004
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:40
Last Modified: 16 Nov 2016 07:40
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/5059

Actions (login required)

View Item View Item