SIMULASI SISTEM KENDALI RANGKAIAN LISTRIK BERBASISKAN TEKNOLOGI SMS

Dwi Antoro, Nonok (2004) SIMULASI SISTEM KENDALI RANGKAIAN LISTRIK BERBASISKAN TEKNOLOGI SMS. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

Teknologi SMS (Short Message Service) adalah sebuah teknologi yang tersedia di setiap ponsel/handphone yang digunakan untuk berkomunikasi dengan cara mengirimkan sebuah teks. SMS yang sebelumnya hanya sebagai layanan tambahan sekarang telah menjadi lahan yang menjanjikan untuk meraih peluang bisnis di pasar konsumen maupun industri. Rangkaian lampu yang merupakan bagian dari sebuah rangkaian listrik telah dimanfaatkan oleh seluruh lingkungan masyarakat baik masyarakat umum maupun kalangan industri, namun pada umumnya rangkaian lampu tersbut dikendalikan secara manual. Hal tersebut kurang efektif bila pengendali tidak berada ditempat. Oleh karena itu dibuatlah sebuah sistem kendali jarak jauh rangkaian listrik dengan memanfaatkan teknologi SMS (Short Message Service).

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S1-Final Project > Fakultas Teknik Dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika > 2004
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Admin Repository
Date Deposited: 16 Nov 2016 07:40
Last Modified: 16 Nov 2016 07:40
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/5462

Actions (login required)

View Item View Item