Mulya Barokah, Melyati (2018) Pengaruh Kemampuan Wirausaha Dan Kreativitas Terhadap Keberhasilan Usaha Pada Sentra Industri Percetakan Pagarsih Bandung. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.
Full text not available from this repository.Abstract
Keberhasilan Usaha dapat tercapai apabila pelaku usaha memiliki kemampuan wirausaha dan kreativitas terdapat pengaruh langsung antara kemampuan wirausaha dan kreativitas terhadap keberhasilan usaha. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kemampuan wirausaha dan kreativitas terhadap keberhasilan usaha. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kemampuan wirausaha dan kreativitas terhadap keberhasilan usaha baik secara parsial pada pengusaha percetakan pagarsih Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif dan verivikatif. Data dikumpulkan dengan menggunakan metode kuisioner dan analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kemampuan wirausaha, kreativitas, dan keberhasilan usaha pengusaha percetakan pagarsih Bandung dalam semua bidang dapat dikatakan cukup baik. Secara simultan, pengaruh kemampuan wirausaha dan kreativitas terhadap keberhasilan usaha secara simultan pada percetakan pagarsih Bandung cukup baik.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kemampuan Wirausaha, Kreativitas, Keberhasilan Usaha |
Subjects: | ?? UNIK1504 ?? |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1) |
Date Deposited: | 31 Jan 2019 10:24 |
Last Modified: | 31 Jan 2019 10:24 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/59152 |
Actions (login required)
View Item |