Pengaruh Kemampuan Manajerial Dan Perilaku Kewirausahaan Terhadap Keberhasilan Usaha Home Industri Konveksi Di Desa Padalarang, Kabupaten Bandung Barat

Hendra Berdiana, Rizki (2018) Pengaruh Kemampuan Manajerial Dan Perilaku Kewirausahaan Terhadap Keberhasilan Usaha Home Industri Konveksi Di Desa Padalarang, Kabupaten Bandung Barat. Diploma thesis, Universitas Komputer Indonesia.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://elib.unikom.ac.id/gdl.php?mod=browse&op=rea...

Abstract

UKM adalah salah satu dari 14 subsektor Home industri konveksi meliliki peran penting dalam menciptakan lapangan pekerjaan, kemakmuran masyarakat dan peluang. Home industri konveksi di desa padalarang. Peneliti menemukan bahwa kemampuan manajerial dan perilaku kewirausahaan terhadap keberhasilan usaha belum maksimal di olah. Berdasarkan temuan masalah tersebut penulis mengadakan penelitian tentang pengaruh kemampuan manajerial dan perilaku kewirausahaan terhadap keberhasilan usaha Home industri konveksi di desa padalarang. Metode analisis penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan verifikatif yang terdiri dari analisis regresi linier berganda, analisis korelasi dan koefisien determinasi. Teknik sampel yang digunakan adalah teknik sampling jenuh, dengan jumlah responden 30. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kemampuan manajerial memiliki indikator pengorganisasian yang tertinggi sebesar 69.33% dan indikator perencanaan terendah nya sebesar 49.11% hasil cukup baik sebesar 56.57% dan perilaku kewirausahaan memiliki indikator rendah hati yang tertinggi sebesar 64.33% dan indikator bersemangat terendah nya sebesar 49.67% hasil cukup baik sebesar 55.24% dan keberhasilan usaha memiliki indikator kemampuan dan kemauan yang tertinggi dan indikator tekad dan kerja keras terendah nya dengan kategori kurang baik. Dalam hasil keseluruhan memperoleh kategori cukup baik. Besarnya pengaruh Kemampuan Manajerial dan Perilaku Kewirausahaan terhadap Keberhasilan Usaha secara Simultan dan Parsial berpengaruh signifikan

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kemampuan Manajerial, Perilaku Kewirausahaan, Keberhasilan Usaha.
Subjects: ?? UNIK1504 ??
Divisions: Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi
Universitas Komputer Indonesia > Fakultas Ekonomi > Manajemen (S1)
Date Deposited: 31 Jan 2019 10:24
Last Modified: 31 Jan 2019 10:24
URI: http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/59178

Actions (login required)

View Item View Item