Widyotriatmo, Augie (2007) Sistem pakar ekualisasi pada sistem reproduksi suara.
Full text not available from this repository.Abstract
Untuk mengatasi ketidak sempurnaan dar iperekaman dilakukan proses ekualisasi suara setelah didapatkannya sinyal rekam, yang biasanya dilakukan oleh pakar suara (sound engineer), untuk mendapatkan hasil perekaman yang maksimal. Tetapi faktor dan kompleksitas suara, akustik dan teknik perekaman membuat kombinasi dari perekaman suara menjadi subyektif. Seorang pakar suara mempunyai kemampua mengenal persepsi atau karakter dari instrumen-instrumen musik dengan pengalamannya. Sehingga dengan melakukan ekualisasi dari tiap kanal instrumen musik didapatkan hasil perekaman yang ditampilkan sesuai dengan persepsi pakar tersebut. Dalam penelitian ini, dibangun suatu sistem pakar yang mengambil kemampuan dari pakar suara untuk melakukan ekualisasi dari beberapa instrumen musik.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Laporan Penelitian |
Divisions: | Universitas Komputer Indonesia > Perpustakaan UNIKOM |
Depositing User: | Admin Repository |
Date Deposited: | 16 Nov 2016 07:44 |
Last Modified: | 16 Nov 2016 07:44 |
URI: | http://repository.unikom.ac.id/id/eprint/8659 |
Actions (login required)
View Item |